Assalamualaikum Wr Wb
Yup..... kembali lagi nih ama ane.... ga bosen kan? Ya sama seperti sebelumnya. Tulisan ini sebenarnya disusun sedemikian rupa untuk memenuhi Tugas mata kuliah Pengantar Web Science. Dimana mata kuliah ini sifatnya penunjang yang biasa dibilang sebagai mata kuliah soft skill.
Seperti pada judul di atas guys. Kali ini ane akan buat tutorial untuk membuat program sederhana penjualan pulsa elektrik menggunakan NetBeans. NetBeans adalah program yang dibuat untuk bahasa pemrograman java yang dimana kodenya sangatlah kompleks dan NetBeans ini sangatlah rumit, namun ini hnyalah dasar saja. Ok..... lanjut ke tutorial J
1. Nyalakan dahulu perangkat komputer ente.
1. Nyalakan dahulu perangkat komputer ente.
2. Sebelum mulai, persiapkan dulu segala sesuatunya, seperti :
a. data base menggunakan mysql, dan ane menggunakan xampp sebagai mendapatkan pemrograman data base menggunakan mysql melalui aplikasi xampp. Dapat di unduh di sini.
b. JDK untuk menginstall NetBeans. Dapat di unduh di sini.
c. dan yang terakhir yaitu NetBeans. Dapat di unduh di sini.
Lalu install semua komponen diatas itu.
3. Pertama yang harus kita lakukan adalah membuat data basenya terlebih dahulu, dengan menulis di addres bar browser “localhost/phpmyadmin/”, buatlah database dengan nama “pulsa” dan tabel dengan nama “datapelanggan” dengan fieldnya “2” seperti berikut ini:
Lalu isi fieldnya dengan nama “nohp” dengan jenis “VARCHAR” panjangnya “12” dan “nominalpulsa dengan jenis “INT” panjangnya “30”, sehingga hasilnya seperti berikut ini :
4. Oke.... sekarang kita buka program aplikasi NetBeansnya. Sehingga tampil sperti gambar berikut :
5. Buat new program
Buat Project dengan nama pulsa
6. Sebelum melanjutkan pemrograman kita, supaya tidak terjadi eror, kita import library terlebih dahulu, seperti gambar dibawah ini:
Lalu pilih MySQL JDBC Driver
7. Setelah itu kita buat class baru
dengan nama koneksi
Lalu isi dengan koding seperti ini.
package pulsa;
import com.mysql.jdbc.ResultSetMetaData;
import java.sql.Connection;
import java.sql.DriverManager;
import java.sql.Statement;
/**
*
* @author ridho
*/
public class koneksi {
private Statement data = null;
private Connection koneksi = null;
private String Url="jdbc:Mysql://localhost/"; //host database
private String DbName="pulsa"; //nama database
private String DBUser="root"; //username dari database, jika menggunakan defaultxampp maka username = root
private String DBPassword="";//password db , default xampp tidak ada = "";
public koneksi(){
try {
//setting driver yang digunakan untuk terhubung ke database
Class.forName("com.mysql.jdbc.Driver");
//membuat koneksi dengan parameter url +nama database, username dan password
koneksi = DriverManager.getConnection(Url+DbName, DBUser, DBPassword);
//membuat statement yang akan digunakan untuk mengeksekusi query dari aplikasi
data = this.koneksi.createStatement();
} catch (Throwable ex) {
System.out.println("error : "+ex);
System.exit(1);
}
}
public Connection getConnection(){
return koneksi;
}
public Statement getStatement(){
return data;
}
}
8. Setelah itu kita buat form untuk pengisian no handphone dan nominal pulsa, dengan klik kanan pada package pulsa lalu sorot new pilih Jframe Form
Setelah itu buatlah form dengan drag n drop componen label, text dan button pada form yang sudah kita buat tadi, hingga hasilnya seperti ini :
Lalu sekarang pada desain form tadi mari kita buat source codenya, klik 2x pada button “proses”, maka akan muncul tampilan seperti ini :
Lalu ketikkan kode ini:
Dibawah //TODO add your handling code here:
this.insert( this.jTextField1.getText(), this.jTextField2.getText());
dan lakukan hal yang sama pada button “Batal”, lalu isikan kode ini :
System.exit(1);
Sebelum ke method, kita harus mengimport paket javax terlebih dahulu, seperti ini:
kodenya seperti ini :
import java.sql.ResultSet;
import java.sql.SQLException;
import java.util.logging.Level;
import java.util.logging.Logger;
import javax.swing.JOptionPane;
import javax.swing.table.DefaultTableModel;
setelah itu buat method update, dengan kode ini:
kodenya:
private void insert(String nohp, String nominalpulsa){
// buat objek koneksi yang menangani koneksi ke database
pulsa.koneksi conect = new pulsa.koneksi();
// tentukan query yang akan dijalankan pada mySql/database
// kita akan memasukkan data ke dalam tabel datapelanggan
String query = "insert into datapelanggan (nohp,nominalpulsa) values ('"+nohp+"','"+nominalpulsa+"')";
//eksekusi query tersebut dengan cara :
try {
conect.getStatement().executeUpdate(query); //eksekusi
JOptionPane.showMessageDialog(this, "insert berhasil");//pemberitahuan jika berhasil
} catch (SQLException ex) {
//jika ada kesalahan, maka akan ada pesan error dari sintaks dibawah ini.
Logger.getLogger(formpulsa.class.getName()).log(Level.SEVERE, null, ex);
JOptionPane.showMessageDialog(this, "insert gagal");//pemberitahuan jika gagal
}
}
Lalu coba jalankan program