.:Welcome to My Blog:.

Thursday, March 10, 2016

Implementasi Komputasi Pada Bidang Matematika


Assalamualaikum. Wr. Wb
Hai, gan apa kabar? Artikel ane kali ini ditujukan untuk menyelesaikan tugas dari mata kuliah pengantar komputasi modern. Dimana pada postingan kali ini ane mau menjelaskan tentang implementasi dari komputasi pada bidang matematika.
Matematika adalah pelajaran yang sangat umum dipelajari dari masa kecil hingga dewasa. Tetapi semakin canggihnya zaman, matematika tidak lagi menghitung secara manual. Tetapi sudah ada komputasi yang canggih. Implementasi matematika ada numerical analysis yaitu sebuah algoritma untuk menganalisa masalah matematika.  Banyak sekali matematikawan masa lalu sudah disibukkan dengan numerical tersebut seperti metode Newton, interpolasi polynomial Lagrange, eliminasi Gauss, atau metode Euler. Buku – buku besar yang berisi rumus dan tabel seperti interpolasi titik dan logaritma diciptakan untuk memudahkan perhitungan tangan.
Kalkulator mekanik juga dikembangkan sebagai alat perhitungan tangan. Tetapi kalkulator ini berevolusi menjadi komputer elektronik pada tahun 1940. Kemudian ditemukan bahwa komputer juga berguna untuk tujuan administratif. Tetapi penemuan komputer juga mempengaruhi bidang analisis numerik, karena memungkinkan dilakukannya perhitungan yang lebih panjang dan rumit.
Software Program Maple  merupakan software program yang cukup baik, karena memiliki perintah-perintah program matematika yang lengkap. Simbol-simbol yang digunakan sama dengan simbol matematika secara teoritis. Selain itu software Maple  ini mampu menyelesaikan permasalahan-permasalahan matematika yang rumit. Dilengkapi dengan tampilan-tampilan grafik baik 2 dimensi maupun 3 dimensi. Bagi pelajar software ini dilengkapi dengan “BELAJAR INTERAKTIF” yang memudahkan pelajar untuk mempelajari matematika melalui penggunaan komputer.
Kegunaan yang ditawarkan oleh maple diantaranya :

1.         Sebagai alat bantu untuk memahami matematika melalui visualisasi, maupun alat bantu hitung, antara lain Operasi Aljabar, Menggambar Fungsi, Mencari Limit Fungsi, Kekontinuan Fungsi, Turunan, Penggunaan Turunan, Integral dan Penggunaannya (seperti mencari Luas daerah dibawah kurva, dan volume benda putar beserta visualisasinya) dan lain sebagainya.
2.         Maple bisa digunakan untuk melakukan komputasi-komputasi sederhana, seperti operasi (+), (-), (*), (/), pangka t(^), akar kuadrat bilangan (sqrt), logaritma (log10), ln      (log), eksponensial (exp), KPK(lcm), dan FPB(gcd) dan lain sebagainya.

Sekian artikel yang ane buat kali ini, kurang lebihnya mohon maaf ya.... J
Wassalamualaikum. Wr. Wb
Source :




TikaNesia - Jasa Pembuatan Website

Related Posts:

  • quantum Gates Gate sendiri dalam bahasa Indonesia adalah Gerbang.jadi Quantum Gates adalah sebuah gerbang kuantum yang dimana berfungsi mengoperasikan bit yang terdiri dari 0 dan 1 menjadi qubits. dengan demikian Quantum gates memperce… Read More
  • Entanglement       Entanglement adalah suatu teori mekanika quantum yang menggambarkan seberapa cepat dan betapa kuatnya keterhubungan partikel-partikel pada Quantum computer yang dimana jika suatu partikel diperlakukan… Read More
  • Map Reduce and NoSQL(Not only SQL) Map Reduce adalah model pemrograman rilisan Google. Dalam memproses data, MapReduce dibagi menjadi 2 proses utama, yaitu Map dan Reduce. Proses Map bertugas utnuk mengumpulkan informasi dari potongan-potongan data yang te… Read More
  • Quantum Computation Quantum Computation sendiri adalah bidang studi yang difokuskan pada teknologi komputer berkembang berdasarkan prinsip-prinsip teori kuantum , yang menjelaskan sifat dan perilaku energi dan materi pada kuantum (… Read More
  • NoSQL Database NoSQL merupakan kepanjangan dari Not Only SQL. NoSQL dibangun tidak membutuhkan skema table dan umumnya menghindari operasi join (tidak menggunakan SQL) untuk memanipulasi data dan berkembang secara horizontal.  NoS… Read More

0 comments:

Post a Comment

Text Widget

Copyright © 2025 Muhammad-Ridho94 | Powered by Blogger

Design by Anders Noren | Blogger Theme by NewBloggerThemes.com